Bayi merupakan makhluk tuhan yang selalu di impikan dan di tunggu kedatangannya. Bayi yang sehat dan lahir dengan kondisi yang sehat pula menjadi keinginana setiap orang tua. Maka tidak heran banyak orang tua yang melakukan dan memberikan berbagai perhatian untuk memberikan kasih sayang yang penuh kepada anak.
Dengan perawatan bayi yang anda lakukan mulai dari memberikan makanan dan minuman bergizi, perlengkapan bayi yang memadai dan lainnya. namun, bagi pasangan orangtua baru yang mengalami pengalaman pertama untuk merawat bayi, hal ini menjadi hal yang merepotkan. Tapi wala begitu kegiatan dalam merawat bayi adalah hal yang menyenagkan.
Dalam merawat bayi, baik bayi premature atau normal memang harus mendapatkan perawatan ekstra karena kondisi yang lebih lemah dari bayi yang lahir normal bayi yang masih rentan akan terkena sakit atau demam harus di berikan perawatan yang khusus untuk bayi.
Jika anda bingung dan takut, anda bisa mencoba beberapa perawatan bayi yang bisa anda coba untuk bayi anda. Untuk itu, dengan malakukan perawatan bayi ini bisa menjadikan bayi anda tetap bersih dan sehat dan kondisi yang lebih baik.
Berikut tips perawatan bayi prematur yang baik untuk anda coba:
• Siapkan kamar bersih dan nyaman khusus untuk bayi anda karena tubuhnya belum sempurna serta jauhkan dari debu, bahan kimia, asap rokok atau orang yang sakit agar kesehatan bayi anda terjaga dengan baik.
• Atur suhu kamar bayi antara 26- 27 derajat selcius agar suhu bayi stabil.
• Ketika menggendong letakan bayi di dada ibu agar kulit bayi bersentuhan agar menjaga suhu tubuh tetap stabil dan mempererat hubungan ibu dan anak.
• Atur cahaya kamar karena bayi prematur memiliki jam tidur lebih dari bayi normal
• Konsultasi pada dokter
• Berikan dan ikut program asi eksklusif
• Berikar obat dan vitamin sesuai aturan
• Mandikan setiap hari dan jemur bayi sekitar 15 menit agar kulit bayi tidak kuning.