Ketika bayi lahir pasti anda akan memberikan nama yang bagus dengan arti yang baik, bahkan ketika bayi anda belum lahir pasti anda telah mempersiapkan sebuah nama. Nama merupakan hal penting sebagai identitas untuk seseorang. Setiap orang tua pasti ingin memiliki nama yang bagus dengan arti yang bagus pula untuk bayi mereka. Bahkan untuk member nama bisa di ambil dari orang hebat, benda atau sesuatu di sekitar kita seperti bulan, bintang, bunga, muhammad dan lainnya Secara islam, sebenarnya islam telah mengatur dengan indah dan baik tentang tatacara untuk memberikan naman untuk anak bahkan orang tua di anjurkan untuk memberikan nama yang indah dan arti yang baik sebagai doa dan harapan untuk anak mereka agar lebih baik.

Dengan nama indah dan baik tersebut juga di harapkan tidak hanya sebagai doa tapi juga sebagai cara member motifasi pada pemiliknya untuk selalu menjaga dan memeperbaiki amal ibadah. Tapi, bagi anda yang kini masih bingung bisa berkonsultasi pada yang ahlinya, mencari dari berbagai media baik buku, Al-qur’an, internet atau lainnya. Berikut ini daftar nama bayi islami untuk laki- laki dan perempuan dengan arti yang baik di dalamnya.

Daftar nama bayi islami untuk laki- laki dan artinya:

  1. Taufiq = keberhasilan
  2. Hafizah = orang yang terjaga
  3. Khalili = kekasih
  4. Daaniy = kekal
  5. Haafizh = yang memelihara
  6. Zakiy = suci, bersih
  7. Sa’id = yang berbahagia
  8. Aniis = ramah
  9. Lathif = lembut
  10. Luqman = jalan terang
  11. Aliif = lemah lembut
  12. Farish = pandai, penunggang kuda

Daftar nama bayi islami untuk perempuan dan artinya:

  1. ‘Aliyaa = tempat yang tinggi
  2. ‘Afraa = tanah putih
  3. Farah = kegembiraan
  4. Fathiya = memiliki sifat kemenangan
  5. Maariya = wajah berseri- seri
  6. Najwaa = bisikan, rahasia
  7. Naabila = terhormat
  8. Hauraa = wanita kulit putih mata hitam
  9. Khansaa = memiliki hidung mancung, wanita baik
  10. Raihana = berjiwa baik
Hasil pencarian artikel ini dengan: » nama bayi perempuan islam dalam al quran » nama bayi menurut al quran beserta artinya » arti nama menurut al quran » nama bayi dalam alquran » kumpulan nama bayi islam